Cara Memperingati Hut Ri Ke 75 Di Tengah Pandemi Covid 19, Bangsa Indonesia Akan Merayakan Hari Kemerdekaan Nya Yg Ke 75. Hari Ulang Tahun Republik Indones

Cara memperingati HUT RI ke 75 di tengah pandemi covid 19

bangsa Indonesia akan merayakan hari kemerdekaan nya yg ke 75. hari ulang tahun republik Indonesia tersebut jatuh pada 17 Agustus 2020 yg diperingati dari Sabang sampai Merauke. Namun, peringatan tersebut tampaknya tidak dapat dilakukan seperti tahun tahun sebelumnya akibat pandemi COVID-19 yang melanda beberapa bulan terakhir ini.

upacara kemerdekaan yg rutin diadakan setiap tanggal 17 Agustus pagi di istana negara,Jakarta tahun ini akan dilaksanakan secara lebih sederhana, minimalis,dan tentu mematuhi protokol kesehatan pencegahan virus Corona. Hal ini sesuai dengan pedoman peringatan hari ulang tahun (HUT) RI ke- 75 kemerdekaan republik Indonesia (RI) tahun 2020 yang dikeluarkan menteri sekretaris Negara.

Agenda rutin tahunan berupa karnaval,pawai, termasuk lomba drum band pun tahun ini di tiadakan untuk mencegah penyebaran COVID-19. Meski digelar dengan lebih sederhana dan minimalis,perayaan kemerdekaan republik Indonesia tetap harus khusyuk Dengan menjaga semangat,gairah,dan kreativitas masyarakat.

selain itu, masyarakat diimbau untuk tetap mengikuti protokol kesehatan untuk memanimalisir penularan COVID-19."kemeriahan dan keseriusan hari kemerdekaan akan tetap terjaga di seluruh Indonesia secara virtual",kata menteri sekretaris negara, Pratikno,di Jakarta, dikutip dari situs resmi kementerian sekretaris negara. untuk turut memerintahkan hari kemerdekaan ini, Pratikno mengimbau masyarakat agar berpartisipasi di lingkungan rumah nya masing-masing.

cara yang dapat dilakukan untuk memperingati HUT RI ke 75 antara lain menghiasi jalan, fasilitas umum,dan lingkungan sekitar dengan dekorasi warna merah, mengikuti upacara kemerdekaan di sekitar istana negara secara virtual di rumah,turut bernyanyi lagu kebangsaan saat upacara virtual dengan menghentikan aktivitas sementara waktu dan berdiri tegak.

buatlah pertanyaan dari kata apa,siapa,mengapa, bagaimana dan kapan dari teks diatas beserta jawaban nya...

Jawaban:

1. Apa kegiatan yang bisa dilakukan untuk memperingati HUT RI di tengah pandemi?

2. Siapa yang mengimbau agar perayaan HUT RI dilakukan dirumah masing"?

3. Mengapa upacara kemerdekaan di istana negara dilaksanakan lebih sederhana?

4. Bagaimana caramemperingati HUT RI 75 di lingkungan rmh?

5. Kapan upqcarq kemerdekaan diadakan?


Comments